Rumah Makan Sunu, Pantai dan sebingkai Cerita

Aku percaya bahwa makanan itu sakral. Dia menyajikan asa, memberi persatuan bagi kawan yang baru dikenal, sahabat bahkan keluarga kita sendiri. Duduk dalam satu meja makan, memulai pembicaraan, menghangatkan hubungan. Makan siang di rumah makan Sunu bagiku bukan lagi soal rasa semata. Ada tempat yang membuat kita jatuh cinta. Tepat dua kilometer dari pinggir pantai…

Menyambut Pagi Di Tepi Pantai Kilo Lima

Saya percaya, tidak ada yang kebetulan dalam hidup. Kadang kala suatu tempat akan membawa kita ke dalam lamunan. Mengenai langkah dan sebongkah harapan untuk selalu berani terus berjalan” Udara pagi menyapa dengan dingin. Bersama matahari yang masih malu untuk bersinar. Berangkat ke Luwuk sebagai buruh terkadang menjadi berkah, walaupun untuk bekerja kita mesti menempuh perjalanan…